MENUMBUHKAN KESADARAN DAN MOTIVASI ANAK TK HIDUP SEHAT HEMAT MELALUI FUN LEARNING

Authors

  • Nathania Cherryl Prayogo School of Business and Management, Petra Christian University
  • Merviona Sofian School of Business and Management, Petra Christian University
  • Kenneth Sugianto School of Business and Management, Petra Christian University
  • Dewi Pertiwi School of Business and Management, Petra Christian University

DOI:

https://doi.org/10.29303/abdiinsani.v11i2.1524

Keywords:

Fun Learning, Hidup Sehat Hemat, Anak TK, Pengabdian Masyarakat

Abstract

Proses pembelajaran sejak usia dini perlu diperkenalkan kepada anak sebagai sarana dasar perkembangan diri. Salah satu hal penting yang perlu ditanamkan adalah kesadaran dan motivasi hidup sehat hemat. Tidak hanya sehat secara jasmani, namun sehat secara finansial menjadi salah satu faktor yang mempengaruhi kesejahteraan masa depan. Penanaman akan kebiasaan tidak dapat dicapai dalam waktu yang singkat,  namun memerlukan proses dan latihan secara terus menerus untuk membentuk karakter dan kebiasaan. Kegiatan ini bertujuan menumbuhkan kesadaran dan motivasi siswa Taman Kanak-kanak (TK) akan pentingnya hidup sehat hemat melalui fun learning, sehingga siswa termotivasi untuk hidup sehat dan menabung demi masa depan. Metode yang dilakukan adalah tahap persiapan, pelaksanaan dan evaluasi. Tahap persiapan meliputi kunjungan awal dan pertemuan dengan kepala sekolah. Pelaksanaan dilakukan melalui aktivitas interaktif agar siswa memahami manfaat hidup sehat hemat. Evaluasi dilakukan dengan mencermati reaksi siswa usai kegiatan. Hasil kegiatan dapat dilihat dari meningkatnya pemahaman siswa akan hidup sehat hemat. Para siswa mampu membedakan makanan yang mahal dan murah, mengidentifikasi makanan sehat pada bekal yang dibawa. Antusiasme serta perilaku aktif siswa dalam menjawab pertanyaan yang disampaikan mampu menggambarkan motivasi anak yang meningkat. Lebih lanjut, rangkaian aktivitas serta interaksi yang dilakukan mahasiswa dengan para siswa mampu menumbuhkan dan mendorong  jiwa seni, kreativitas,  kemampuan berpikir, serta motorik siswa. Hal ini dapat dilihat melalui perkembangan dan kemampuan siswa untuk menyelesaikan setiap aktivitas lebih cepat dari pertemuan pertemuan sebelumnya. Pendekatan melalui aktivitas fun learning mampu memberikan pemahaman, membangun kesadaran dan motivasi anak untuk menerapkan kebiasaan hidup sehat hemat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alwahidi, A. A., Sani, M. I., Dewi, A. M., Darmawangsa, S. S., Alawiyah, T. N. A., Rohimah, S., Imtihan, Z., Hasmiati, W., Mustapida, H., & Sukenti, K. (2021). Optimalisasi Minat Belajar dengan Metode Fun Learning pada Era New Normal di Desa Sengkerang, Kecamatan Praya Timur. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 4(2). https://doi.org/10.29303/jpmpi.v4i2.682

Attamimi, I. F., Kamaliyah, M., Nurjanah, S., & Dewinggih, T. (2021). Meningkatkan Minat Belajar dengan Metode Fun Learning pada Masa Pandemi Covid-19 di Desa Kumbung. Proceedings Uin Sunan Gunung Djati Bandung. https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/proceedings/article/view/531

Dewi-izzwi, A. M., & Emenike, K. (2021). Personal Financial Stress and Financial Wellness: Their Influence on The Performance of Bumiputera Academicians. In Asian Journal of Research in Business and Management,3(1). http://myjms.mohe.gov.my/index.php/ajrbm

Fahmi, D. (2022). Efektivitas Mendongeng Sebagai Upaya Konstruktif Dalam Membentuk Kepribadian Anak. PANCASONA: Pengabdian dalam Cakupan Ilmu Sosial dan Humaniora, 1(1). https://jurnal.unipasby.ac.id/index.php/pancasona/article/view/6145/4259

Krisdayanthi, A. (2019). Penerapan Financial Parenting (Gemar Menabung) Pada Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1). https://doi.org/https://doi.org/10.25078/pw.v4i1.1063

Igamo, A. M., Effendi, A., Apriani, D., & Andaiyani, S. (2021). Edukasi Pentingnya Menabung Sejak Dini di Desa Kota Daro II. In Jurnal Pengabdian Aceh, 1(4). https://jpaceh.org/index.php/pengabdian/article/view/83

Muslimatun, S., Aisyah, S., & Damayanti, G. M. (2019). Student-Led Community Service Activities in Indonesia International Institutefor Life Sciences (I3l) for Building Collaborative Work And Social Awareness. Prosiding Konferensi Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat Dan Corporate Social Responsibility (PKM-CSR), 2, 897–901. https://prosiding-pkmcsr.org/index.php/pkmcsr/article/view/432.

Nurma, A. (2021). Implementasi Metode Fun Learning Dalam Meningkatkan Hasil Belajar SKI DI Tsanawiyah Al-Hikmah Bandar Lampung. http://repository.radenintan.ac.id/13666/1/PERPUS%20PUSAT%201.2%20DAPUS.pdf

Purwaningsih, N. K., Dewi, S. P. A. A. P., & Lindawati. N. P. (2023). PKM, Kegiatan Pengabdian Masyarakat Pelatihan Kemampuan Vocabulary Bahasa Inggris Melalui Demonstrasi Pengenalan Makanan 4 Sehat 5 Sempurna. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Widya Mahadi, 3(2), 68–73. https://doi.org/10.59672/widyamahadi.v3i2.2982

Rahayu, E. Y., Rustipa, K., & Purwanto, S. (2023). Motivasi Hidup Sehat Bagi Siswa-Siswi TK Bhakti 02 Melalui Pengenalan Kata Benda Buah dan Sayur Dalam Bahasa Inggris. Jurnal Abdimas Budaya, 4(1). https://www.unisbank.ac.id/ojs/index.php/budaya/article/download/9240/3746

Rahmat, A., Smith, B. M., & Rahim, M. (2015). Perilaku Hidup Sehat Dan Prestasi Belajar Siswa Sekolah Dasar. Scientific Journal of Psychology. https://journal.uinsgd.ac.id/index.php/psy/article/view/452

Silvia, V., & Fajar, M. (2023). Sosialisasi Pentingnya Mengonsumsi Makanan 4 Sehat 5 Sempurna Kepada Anak Sekolah Dasar. SiKemas Journal: Jurnal Ilmiah Bidang Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(4). https://publish.ojs-indonesia.com/index.php/SIKEMAS.

Siswanto, E. (2023, May 24). Apa Itu Pengabdian Masyarakat. UNIVERSITAS STEKOM: Universitas Sains Dan Teknologi Komputer.

Soehadha, M., Faiz, A. A., Muryana, & Khuzaimah, S. (2016). Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Agama; Model Pengabdian Masyarakat oleh Dosen dan Peran Pusat Pengabdian Kepada Masyarakat UIN Sunan Kalijaga 1. RELIGI: Jurnal Studi Agama Agama, 12(1), 1–16. https://doi.org/10.14421/rejusta.2016.1201-01

Sumual, O. E. (2022). Penerapan Pendidikan Karakter Melalui Metode Bercerita Pada Anak Usia Dini di TK GMIM Damai Rasi. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(10), 382-389. https://doi.org/10.5281/zenodo.6982700

Susanti, E., & Kholisoh, N. (2018). Konstruksi Makna Kualitas Hidup Sehat (Studi Fenomenologi pada Anggota Komunitas Herbalife Klub Sehat Ersanddi Jakarta). Jurnal Lugas 2(1), 1-12. http://ojs.stiami.ac.id

Published

2024-05-12

How to Cite

Prayogo, N. C., Sofian, M., Sugianto, K., & Pertiwi, D. (2024). MENUMBUHKAN KESADARAN DAN MOTIVASI ANAK TK HIDUP SEHAT HEMAT MELALUI FUN LEARNING. Jurnal Abdi Insani, 11(2), 1238–1249. https://doi.org/10.29303/abdiinsani.v11i2.1524

Issue

Section

section editor